PROSES PELAKSANAAN PEMELIHARAAN DATA YURIDIS HAK ATAS TANAH KARENA JUAL BELI HAK MILIK ATAS TANAH

Prakoso, Ageng Bagus (2021) PROSES PELAKSANAAN PEMELIHARAAN DATA YURIDIS HAK ATAS TANAH KARENA JUAL BELI HAK MILIK ATAS TANAH. Skripsi thesis, Universitas Pekalongan.

[img] Text
Ageng Bagus Prakoso.pdf

Download (194kB)

Abstract

Tanah adalah tempat pemukiman dari umat manusia di samping sebagai sumber penghidupan bagi mereka yang mencari nafkah melalui pertanian serta pada akhirnya tanah pulalah yang dijadikan tempat persemayaman terakhir bagi seseorang yang meninggal dunia. Untuk mendapatkan kepemilikan tanah dapat melalui beberapa cara salah satuya yaitu jual beli. Masalah yang diambil dari penelitian ini berkaitan dengan proses pelaksanaan pemeliharaan dan hambatan yang timbul dalam proses pemeliharaan data yuridis dan empiris dalam jual beli hak milik atas tanah. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah yuridis empiris yaitu penelitian yang dilakukan terhadap keadaan sebenarnya atau keadaan nyata yang terjadi di masyarakat dengan maksud mengetahui dan menemukan fakta dan data yang dibutuhkan, kemudian menuju identifikasi masalah yang pada akhirnya menuju pada penyelesaian masalah.

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Jual Beli Tanah, Data Yuridis dan Empiris
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: S.Hum. Niken Maharani Hayuningtyas
Date Deposited: 23 Jun 2023 02:51
Last Modified: 23 Jun 2023 02:51
URI: http://repository.unikal.ac.id/id/eprint/805

Actions (login required)

View Item View Item