PENGARUH LEADER MEMBER EXCHANGE, PENGEMBANGAN KARIR DAN KOMPENSASI TERHADAP LOYALITAS KARYAWAN PT GONUSA PRIMA DISTRIBUSI KABUPATEN BATANG

Irwan, Hidayat (2023) PENGARUH LEADER MEMBER EXCHANGE, PENGEMBANGAN KARIR DAN KOMPENSASI TERHADAP LOYALITAS KARYAWAN PT GONUSA PRIMA DISTRIBUSI KABUPATEN BATANG. Skripsi thesis, Universitas Pekalongan.

[img] Text
Irwan Hidayat.pdf

Download (84kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh leader member exchange, Pengebangan Karir dan kompensasi Terhadap Loyalitas Karyawan PT Gonusa Prima Distribusi Kabupaten Batang. penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang digunakan untuk meneliti pada populasi atau sampel tertentu, pengumpulan data menggunakan instrumen penelitian, analisis data bersifat kuantitatif/statistik, dengan tujuan untuk menguji hipotesis yang telah ditetapkan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan PT Gonusa Prima Distribusi Kabupaten Batang yang berjumlah 40 orang. Karena populasi dalam penelitian ini kurang dari 100 orang, maka seluruh populasi penelitian dijadikan sampel, sehingga teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah sampling jenuh alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda, berdasarkan hasil pengujian hipotesis diketahui bahwa leader member exchange, Pengebangan Karir dan kompensasi berpengaruh positif signifikan Terhadap Loyalitas

Item Type: Karya Ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Leader Member Exchange, Pengebangan Karir, kompensasi dan Loyalitas
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: S.Hum. Niken Maharani Hayuningtyas
Date Deposited: 15 Jun 2023 02:06
Last Modified: 15 Jun 2023 02:06
URI: http://repository.unikal.ac.id/id/eprint/568

Actions (login required)

View Item View Item