Pengaruh Kompensasi, Pemberdayaan, Promosi Jabatan dan Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan KSPPS BMT Mitra Umat Pekalongan

Wahyu, Ginanjar (2020) Pengaruh Kompensasi, Pemberdayaan, Promosi Jabatan dan Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan KSPPS BMT Mitra Umat Pekalongan. Skripsi thesis, Universitas Pekalongan.

[img] Text (Halaman Judul)
Halaman Pengesahan.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Abstrak)
Abstrak Ginanjar.pdf

Download (67kB)
[img] Text (BAB I Pendahuluan)
BAB I ginanjar.pdf

Download (90kB)
[img] Text (BAB II Tinjauan Pustaka)
BAB II Ginanjar.pdf

Download (146kB)
[img] Text (BAB III Metode Penelitian)
BAB III Ginanjar.pdf

Download (208kB)
[img] Text (BAB IV Gambaran Umum BMT Mitra Umat Pekalongan)
BAB IV Ginanjar.pdf

Download (38kB)
[img] Text (BAB V Hasil Penelitian dan Pembahasan)
BAB V Ginanjar.pdf
Restricted to Registered users only until 31 March 2027.

Download (205kB)
[img] Text (BAB VI Penutup)
BAB VI Ginanjar.pdf

Download (79kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Referensi.pdf

Download (617kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah kompensasi (1), pemberdayaan (2), promosi jabatan (3), dan lingkungan kerja fisik (4) mempunyai pengaruh terhadap kepuasan kerja karyawan BMT. Mitra Umat Pekalongan. Sampel pada penelitian ini dipilih berdasarkan metode total sampling. Sampel berjumlah 43 atau jumlah dari keseluruhan karyawan. Sebuah perusahaan akan Survive dan bertambah besar serta maju jika kualitas karyawannya baik dan kompeten. Sedangkan untuk menciptakan etos kerja yang baik, seorang pemimpin harus bisa membuat karyawannya memiliki rasa semangat yang tinggi dalam bekerja, ada banyak faktor yang dapat mempengaruhi kepuasan kerja karyawan pada sebuah perusahaan, diantarannya adalah kompensasi, pemberdayaan, promosi jabatan, dam lingkungan kerja fisik. Kepuasan kerja karyawan dapat dilhat dari emat faktor tersebut, sehingga jika karyawannya puas, mereka akan memilki etos kerja yang tinggi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kompensasi, pemberdayaaan, promosi jabatan, dan lingkungan kerja fisik signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan yang ditunjukan dengan nilai sig masing – masing sebesar 0,036, 0,007, 0,004 dan 0,031, lebih kecil dari 0,05.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kompensasi, pemberdayaan, promosi jabatan, dan lingkungan kerja fisik
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: S.Hum. Niken Maharani Hayuningtyas
Date Deposited: 06 Jun 2022 07:29
Last Modified: 07 Jun 2022 03:44
URI: http://repository.unikal.ac.id/id/eprint/247

Actions (login required)

View Item View Item